Laman

Senin, 21 Juli 2014

Yoni Situs masjid Njambon Ungaran


Yoni Situs njambon

  Sudah sejak lama bila lewat, ta menyangka jika dihalaman masjid ini ter'onggok' sebuah Yoni... (maaf ku pakai kata teronggok..... = sama seperti nasibnya)
     Singkat Cerita, Sebuah sore, Senin 30 Juni 2014, kusempatkan ambil gambar yoni itu, tentunya dibawah pasang puluhan mata yang menatap asing (ada acara buka bersama di masjid. bertanya dalam hati : kurang kerjaan apa orang ini.... Kali ini bergetar bukan karena aura arca namun karena grogi... hahahahaha. bagi saya kata yang tepat untuk arca ini : Memilukan
 LIHAT SAJA : 
untuk Jemuran  ?
Sebegitukah untuk dilupakan? bahkan untuk Jemuran? atau di kaburkan bentuk dengan keramik?? ahhh... hanya pertanyaan ta butuh jawaban saja.... bukan ku berpolemik, namun menghargai seni apa salah?
sudah di inventaris


Entah apa maksud di taruh keramik diatas yoni? mungkin saja... ya mungkin saja...

Yoni lumayan Besar, menjadikan saya berpikir.... apakah tidak ada sebuah bangunan? 
Namun Saya enggan berpolemik...cukup pikiran 'kira2 itu' hanya ada dalam kepala dan angan angan saya.....
Semoga peninggalan ini lestari...

Save This.. 
Not Only a Stone!

Sampai ketemu di situs selanjutnya........ 

Di Halaman sebuah Masjid

Tidak ada komentar:

Posting Komentar